Menyalin string berbeda dengan menyalin bilangan, dalam c++ untuk menyalin string digunakan fungsi strcpy(). Kenapa, karena dalam array tidak menggunakan operasi =, contoh : text 1 = text 2, hal ini tidak bisa sebab dalam sistem duplikasi array harus dilakukan satu-persatu setiap elemen, itulah sebabnya harus menggunakan strcpy().
output:

Contoh Program:
#include <iostream.h>
#include <conio.h>
/**
*bundet.com
*Menyalin String Dalam C++
*/
void main()
{
char teks1[50];
char teks2[50];
cout<<"Masukan teks 1 : ";
cin.getline(teks1,sizeof(teks1));
strcpy(teks2,teks1);
cout<<endl;
cout<<"Isi teks 2 : "<<teks2<<endl;
getch();
}
Semoga bermanfaat & selamat belajar!